Introducing: Nokia X+ Berbasis Android Dengan RAM 768 MB

Download Aplikasi Hp


Nokia X+, satu lagi smartphone Nokia berbasis Android Open Source Project diumumkan di acara press conference Nokia di MWC 2014.

Nokia X+ adalah versi 'tinggi"nya dari Nokia X, di mana perbedaanya hanya di RAM. Nokia X+ mempunyai 768 MB RAM, sama seperti Nokia XL.

Berikut ini adalah spesifikasi lengkap dari Nokia X+


Harga
  • Euro 99 (Sebelum pajak dan subsidi)
Download Datasheet